Beberapa waktu lalu, GDILab.com mengamati akun Twitter beberapa kampus swasta di Indonesia yang bisa dilihat pada Infografis: Kampus Swasta di Twitter. Kali ini, GDILab.com mengamati beberapa akun Twitter kampus negeri. Hasilnya, terdapat lima kampus negeri yang memiliki jumlah percakapan dan exposure tertinggi di Twitter.

Universitas Indonesia (UI) menjadi kampus negeri yang menduduki peringkat pertama dari segi jumlah percakapan dan exposure dengan 2,021 posts dan 72,240,540 exposure. Untuk peringkat kedua, ditempati oleh Institut Pertanian Bogor (IPB) dengan 1,664 posts dan 70,232,875 exposure. Selanjutnya, untuk peringkat ketiga diduduki oleh Universitas Padjadjaran (UNPAD) dengan 1,614 posts dan 40,107,641 exposure. Untuk selengkapnya, Anda bisa menyimak infografis yang sudah tersaji di atas.

 

* Mau meningkatkan penjualan bisnis dan popularitas diri Anda di media sosial? SocialMeter.id bisa menjadi solusi yang Anda pilih. SocialMeter.id merupakan produk dari GDILab.com yang dapat memberikan arahan bagi para pelaku usaha mikro dan kecil untuk membantu meningkatkan penjualan, reach, exposure, dan engagement di akun media sosial mereka. Tidak hanya itu, SocialMeter.id juga dapat membantu para influencers, buzzers, bloggers, dan selebgram meningkatkan popularitas mereka di tiga media sosial: Twitter, Facebook, Instagram. Harga yang ditawarkan sangatlah terjangkau, pemilik usaha mikro/kecil, dan para influencers cukup membayar Rp 100.000 per-bulan atau Rp 500.000 per-tahun. Masukkan kode SM07, untuk mendapatkan diskon sebesar 10%.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.